Kelas Uji Coba Gratis – Ngaji Akhlak Kitab Taisirul kholaq
About Lesson

Pada pembahasan Taqwa bagian 1, akan kita review beberapa kisi-kisinya di bawah ini ya, berikut :

1. Definisi Taqwa yang Jarang Diketahui
Tambahan : Cerita tentang Taqwa dan Challengenya

– Jangan makan rizki-Nya
– Jangan tinggal di tempat-Nya
– Bersembunyilah
– Minta mati ditunda saja
– Jangan ikut Malaikat Zabaniyah

2. Cara untuk bertaqwa dengan melepaskan kehinaan² dalam diri
3. Pengibaratan orang yang Bertaqwa
4. Cara untuk bertaqwa selanjutnya : mindset bahwa kita hina dan Alloh Maha Mulia
Tambahan : Perbedaan Kafir dan Muslim dalam memandang Dosa

Segera pelajari selengkapnya dalam video di atas, semoga berkah.

Scroll to Top