About Lesson
Program ‘Mondok Online’ yang didedikasikan dan disuguhkan untuk masyarakat umum, utamanya mereka yang berkeinginan mondok akan tetapi tidak memiliki :
- Kesempatan
- Peluang
- Biaya
- Takdir
Juga, untuk orang-orang yang memiliki kesibukan padat yang dalam hatinya tidak pernah bohong, ingin tetap ngaji di waktu-waktu luang mereka.
Problemnya :
- Kegiatan majelis ilmu tidak bertepatan waktu luang
- Mau mendatangkan guru ke rumah, malu dll
- Mau ngaji, bingung kepada siapa dan di mana
- Dll
Maka, ‘Mondok Online’ di Tsirwah adalah solusi yang tepat, selamat kalian telah ditakdirkan bergabung di kelas ini. Semoga hari-hari kalian menjadi berkah, aamiin.